Membuat Form Test Koneksi Database Aplikasi Kasir

4:16:00 AM
Cara Membuat Form Test Koneksi Database Aplikasi Kasir Menggunakan VB Net 2013. Pada tahap ini adalah tahapan ke-5 dalam membuat aplikasi kasir menggunakan VB Net 2013. Anda diwajibkan untuk mengikuti tutorial sebelumnya sehingga anda tidak tersesat :)

Tahapan sebelumnya : Membuat Koneksi Database dengan Module

Sebelum anda membuat Form Login aplikasi Kasir, kita harus mengetest terlebih dahulu untuk memastikan Project Aplikasi Kasir yang telah anda buat benar-benar terkoneksi dengan database.

Berikut langkahnya :
Klik Project - Add Windows Form
Kemudian beri nama sesuai gambar dibawah ini :
Membuat Form Test Koneksi Database Aplikasi Kasir
Nama Formnya adalah TestKoneksi.vb
Kemudian Klik Add

Tambahkan DataGridView pada Form TestKoneksi kemudian masukan koding dibawah ini :
Imports System.Data.OleDb
Public Class TestKoneksi
    Private Sub TestKoneksi_Load(sender As Object, e As EventArgs) Handles MyBase.Load
        Call Koneksi()
        DA = New OleDbDataAdapter("Select * from TBL_KASIR", CONN)
        DS = New DataSet
        DS.Clear()
        DA.Fill(DS, "TBL_KASIR")
        DataGridView1.DataSource = (DS.Tables("TBL_KASIR"))
    End Sub
End Class
Kemudian silahkan anda Run atau Start.
Membuat Form Test Koneksi Database Aplikasi Kasir

Jika hasilnya seperti gambar diatas maka koneksi telah berhasil mengkoneksikan database ke VB Net 2013 dan anda bisa membuat form login seperti tahap berikutnya.

Silahkan KLIK DISINI untuk melanjutkan ke Tahap-6 

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold silahkan gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic silahkan gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline silahkan gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought silahkan gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML silahkan gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silahkan parse dulu kodenya pada kotak parser di bawah ini.
Konversi Code
Disqus
Silahkan Berkomentar Dengan

2 komentar

Write komentar
Unknown
AUTHOR
November 27, 2015 at 2:18 PM delete

Selamat siang ibu, saya menemui masalah ini dengan ms access nya bu :
An unhandled exception of type 'System.InvalidOperationException' occurred in System.Data.dll

Additional information: The 'Microsoft.ACE.OLEDB.12.0' provider is not registered on the local machine.

Tolong pencerahan nya. :D

Reply
avatar
Tutarni
AUTHOR
December 8, 2015 at 8:11 PM delete

Dear Ady,
Kamu menggunakan Microsoft office versi berapa ya?
Saya menggunakan versi 2007, jika kamu menggunakan versi diatas seperti Office 2010 silahkan gunakan Microsoft.ACE.OLEDB.13.0

Mohon feedbacknya :)

Reply
avatar