Mengambil Data Kiri, Kanan, Tengah TextBox VB 6.0

11:51:00 PM
Cara Mengambil Data Kiri, Kanan, Tengah TextBox VB 6.0
Kali ini akan dibahas mengenai cara mengambil data pada TextBox yaitu di kiri, kanan dan tengah Visual Basic 6.0. Mungkin beberapa dari anda bertanya kenapa harus mempelajari ini ?

Fungsi dari pembelajaran kali ini biasanya digunakan untuk :
1. Mengambil data tanggal, bulan atau tahun pada Laporan
2. Untuk membuat data otomatis
3. dan lain sebagainya sesuai dengan keperluan anda

Baik langsung saja, buatlah form seperti Form seperti gambar dibawah ini :
Gambar diatas terdapat, Label1, Label2, Text1, Text2, Command1, Command2, dan Command3

Kemudian masukan koding dibawah ini :
Private Sub Command1_Click()
Text2 = Left(Text1.Text, 3)
End Sub

Private Sub Command2_Click()
Text2 = Mid(Text1, 3, 4)
End Sub
Private Sub Command3_Click()
Text2 = Right(Text1.Text, 3)
End Sub
Jalankan Aplikasi anda :
Klik Tombol Kiri, maka Text2 akan muncul : 123
Klik Tombol Tengah, maka Text2 akan muncul :3456
Klik Tombol Kanan, maka Text2 akan muncul :789

Semoga bermanfaat, ikuti terus pembelajaran Visual Basic kami ( jangan lupa berkomentar yaaa :) )

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold silahkan gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic silahkan gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline silahkan gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought silahkan gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML silahkan gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silahkan parse dulu kodenya pada kotak parser di bawah ini.
Konversi Code
Disqus
Silahkan Berkomentar Dengan