Cara Memunculkan Rp. Pada Crystal Report

9:49:00 AM
Pada pembelajaran Crystal Report kali ini akan dibahas mengenai Cara Memunculkan Rp. atau Rupiah Pada Crystal Report. Secara default jika anda membuat Laporan dengan Crystal Report angka yang dimunculkan biasanya tidak ada terdapat Currency atau mata uang yang digunakan. dan perlu diingat juga untuk memunculkan Currency sebagai contoh "Rupiah" Crystal Report akan melihat settingan pada Komputer anda. Untuk itu mohon rubah terlebih dahulu setting Region Komputer anda ke Indonesian.

Setelah dirubah ke indonesian berikut langkahnya :
Buka File Laporan Crystal Report anda
Klik Kanan Angka yang ingin anda berikan "Rupiah"
Format Field
Klik Display currency symbol
dan anda bisa memiliah Fixed atau Floating sesuai dengan keinginan anda


Semoga Pembelajaran Crystal Report diatas membantu anda :)

Salam,
BelajarVB.com

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold silahkan gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic silahkan gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline silahkan gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought silahkan gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML silahkan gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silahkan parse dulu kodenya pada kotak parser di bawah ini.
Konversi Code
Disqus
Silahkan Berkomentar Dengan