Penggunaan Label Pada VB 6.0

1:30:00 AM
Label adalah : Menampilkan teks tetapi pemakai tidak dapat berinteraksi dengannya atau mengubahnya.
Pada Pembelajaran Visual Basic 6.0 kali ini adalah Penggunaan Label pada VB 6.0. Label adalah Komponen ToolBox yang pasti akan digunakan dalam anda membuat Form. Fungsi label yang sering digunakan didalam form adalah untuk menunjukan suatu field atau penanda pada komponent VB 6.0 lainnya. Contoh penggunaannya adalah sebagai berikut :
Penggunaan Label Pada Visual Basic 6.0 - Belajar VB untuk Pemula
Gambar diatas menunjukan Label pada ToolBox Visual Basic 6.0
Baca Juga : Cara Mudah Membuat Kalkulator Dengan VB 6.0

Buatlah Sebuah Form
Kemudian Klik ToolBox - Label (liat gambar diatas)
Kemudian masukan Label pada Form
Untuk memberikan Tulisan pada Label, anda bisa ke Properties dan masukan pada Caption.
Contoh isi pada Caption : Kode Barang

Kemudian pada Borderstyle anda bisa gunakan Fixed Single dan hasilnya seperti gambar dibawah :


Anda juga bisa merubah tampilan Label dengan merubah pada Properti Window sesuai dengan keinginan anda. Semoga Pembelajaran Penggunaan Label diatas bermanfaat untuk anda :)

Artikel Terkait

Next Article
« Prev Post
Previous Article
Next Post »
Penulisan markup di komentar
  • Untuk menulis huruf bold silahkan gunakan <strong></strong> atau <b></b>.
  • Untuk menulis huruf italic silahkan gunakan <em></em> atau <i></i>.
  • Untuk menulis huruf underline silahkan gunakan <u></u>.
  • Untuk menulis huruf strikethrought silahkan gunakan <strike></strike>.
  • Untuk menulis kode HTML silahkan gunakan <code></code> atau <pre></pre> atau <pre><code></code></pre>, dan silahkan parse dulu kodenya pada kotak parser di bawah ini.
Konversi Code
Disqus
Silahkan Berkomentar Dengan